Structure (struct) merupakan kumpulan variable-variable yang bertempat di suatu tempat yang sama. Berbeda dengan array yang berisi kumpulan variable-variable yang bertipe sama dalam satu nama, maka suatu structure dapat terdiri dari variable-variable yang berbeda tipenya yang tersimpan dalam satu nama structure.
Dalam hal ini, dalam suatu structure bisa terdapat berbeda-beda type data seperti char, int, float, dll.
Pola Structure di C++ :
struct himpunan
{
int n;
char nama[20];
};
Dalam pola di atas , setiap akhir pendeklarasian variable di dalam struct, harus di akhiri dengan tanda } dan ; .
Dalam penggunaannya di dunia nyata, structure digunakan untuk program antrian dan tumpukan.
Untuk lebih jelasnya , silahkan coba program berikut ini…
#include<stdio.h>#include<conio.h>#include<iostream>using namespace std;struct nilai{int kehadiran, tugas, uts, uas;float na;};struct mahasiswa{char nim[11];char nama[25];nilai NM;};main(){char lagi;mahasiswa mhs;cout<<"Nilai Mahasiswa"<<endl;cout<<"NIM : "; cin.getline(mhs.nim,11);cout<<"Nama : "; cin.getline(mhs.nama,25);iin:cout<<"Kehadiran (14) : "; cin>>mhs.NM.kehadiran;cout<<"Nilai Tugas : "; cin>>mhs.NM.tugas;cout<<"Nilai UTS : "; cin>>mhs.NM.uts;cout<<"Nilai UAS : "; cin>>mhs.NM.uas;while(mhs.NM.kehadiran>14 || mhs.NM.tugas>100 || mhs.NM.uts>100 || mhs.NM.uas>100){cout<<"\n-------------------------------\nINPUT ERROR !!!"<<endl;cout<<"Kehadiran maksimal 14"<<endl;cout<<"Nilai Tugas, UTS dan UAS Maksimal 100"<<endl;cout<<"-------------------------------"<<endl;goto iin;};mhs.NM.na=(((mhs.NM.kehadiran/14)*10)+(20*mhs.NM.tugas)/100)+((30*mhs.NM.uts)/100)+((40*mhs.NM.tugas)/100);float NA=mhs.NM.na;cout<<"\n\nNilai Akhir \t: "<<NA<<endl;if(NA>=80){cout<<"GRADE : A";}elseif(NA>=70){cout<<"GRADE : B";}elseif(NA>=60){cout<<"GRADE : C";}elseif(NA>=40){cout<<"GRADE : D";}else{cout<<"GRADE : E";}cout<<"\n\n-------------------------------"<<endl;cout<<"+ Ohansyah 04TPLMA 2014141384 +"<<endl;cout<<"-------------------------------"<<endl;getch();}
0 komentar:
Posting Komentar